Keindahan pantai Malang selatan yang terkenal bisa dinikmati dengan paket one day trip bersama Lepas Suntuk. Dengan paket ini Suntukers bisa menikmati keindahan Pantai Malang Selatan dengan trip yang dimulai pada pukul 06.00 WIB dan berakhir dengan menikmati sunset yang cantik di Pantai Malang Selatan. Paket ini memberikan kemudahan bagi Suntukers untuk memilih pantai-pantai yang ingin dikunjungi. Suntukers juga bisa mengambil tambahan fasilitas dokumentasi untuk mendapatkan suasana trip yang lebih berkesan dan diabadikan dalam bentuk foto/video. Suntukers bebas menetukan jumlah pantai yang ingin dikunjungi.
Start : Malang
Durasi : 06.00-18.00
Harga | |
---|---|
2 Orang | 430.000/orang |
3 Orang | 300.000/orang |
4 Orang | 235.000/orang |
5 Orang | 200.000/orang |
6 Orang | 195.000/orang |
7 Orang | 155.000/orang |
8 Orang | 235.000/orang |
9 Orang | 215.000/orang |
10 Orang | 195.000/orang |
11 Orang | 180.000/orang |
12 Orang | 170.000/orang |
13 Orang | 165.000/orang |
Paket Wisata Pantai Malang | |
---|---|
06.00-07.00 | Penjemputan Peserta |
07.00-09.00 | Perjalanan ke pantai |
09.00-18.00 | Wisata Pantai |
18.00 | Kembali ke Malang |